Salah satu festival yang masuk ke dalam 7 wonders of banten dan Festival Cisadane masuk dalam 100 kalender event Kementerian Pariwisata yang dianjurkan untuk dikunjungi. Gelaran kesenian kontemporer, kesenian modern, serta berbagai jenis lomba kreatif yang diadakan dan bisa diikuti seluruh elemen masyarakat. Yang ikonik tentu saja lomba perahu naga yang mempertontonkan kerjasama dan sinergi setiap anggotanya dalam mendayung perahu untuk menjadi yang tercepat. Di sana tersirat bahwa kerjasama setiap elemen masyarakat bisa jadi kekuatan utama dari kota Tangerang, untuk terus berkembang tanpa meninggalkan akar budaya yang ada di sana.
One of the festivals that is included in 7 Wonders of Banten and the 100
events calendar of the Ministry of Tourism is suggested to be visited. Contemporary art, modern art, and various types of creative
competitions are held and can be participated in by all elements of society.
The iconic dragon boat race showcases the cooperation and synergy of each
member. Rowing the boat to be the fastest implies that the cooperation of
every element of society can be the main strength of the city of Tangerang, to
continue to develop without leaving the cultural roots that exist there.